letra de Kisah Kasih Di Sekolah Lyrics - Wandra
resah dan gelisah menunggu di sini
di sudut sekolah tempat yang kau janjikan
ingin jumpa denganku walau mencuri waktu
berdusta pada guru
malu aku malu pada semut merah
yang berbaris di dinding menatapku curiga
seakan penuh tanya sedang apa di sini
menanti pacar jawabku
sungguh aneh tapi nyata takkan terlupa
kisah kasih di sekolah dengan si dia
tiada masa paling indah masa-masa di sekolah
tiada kisah paling indah kisah kasih di sekolah
malu aku malu pada semut merah
yang berbaris di dinding menatapku curiga
seakan penuh tanya sedang apa di sini
menanti pacar jawabku
sungguh aneh tapi nyata takkan terlupa
kisah kasih di sekolah dengan si dia
tiada masa paling indah masa-masa di sekolah
tiada kisah paling indah kisah kasih di sekolah
ooh sungguh aneh tapi nyata takkan terlupa
kisah kasih di sekolah dengan si dia
tiada masa paling indah masa-masa di sekolah
tiada kisah paling indah kisah kasih di sekolah
letras aleatórias
- letra de outro - dj mega $ucc
- letra de 80's baby - cyhi the prynce
- letra de hvy - toothgrinder
- letra de trafik - auritus
- letra de coping - frankie
- letra de silence - davina michelle
- letra de goin' diddy - wolftyla
- letra de aquafina - whatuprg
- letra de la tortolita - victor waill
- letra de everything - young l3x