letra de rutinitas - idgitaf
[lirik “rutinitas”]
[verse 1]
jika kita berpisah, rutinitasku apa?
cara hidupku yang dulu, waktu itu apa?
mencari normal baruku, yang di situ hanya aku
dan pura-pura tak sadar segalanya mengingatkanku padamu
[chorus]
oh, nanti terbiasa
deras hujan pun reda
oh, begitu pun aku kan terbit masaku
dengan cinta baru, rutinitas baru
[verse 2]
di dalam hati kecilku, sebaiknya begitu
kita masing-masing dulu, jalani hari dengan sendi mengilu
mencari normal baruku, yang di situ hanya aku
dan pura-pura tak sadar segalanya mengingatkanku padamu
[chorus]
oh, nanti terbiasa
deras hujan pun reda
oh, begitu pun aku kan terbit masaku
dengan cinta baru, rutinitas baru
oh, nanti terbiasa, deras hujan pun reda
nanti terbiasa, deras hujan pun reda
oh, begitu pun aku (begitu pun aku) kan terbit masaku
dengan cinta yang baru, rutinitas baru
[outro]
rutinitas baru, nanti terbiasa
aaaaaaaaaaa
oh, begitu pun aku kan terbit masaku
dengan cinta baru, rutinitas baru
letras aleatórias
- letra de zoetermeer - skaffe makkers
- letra de the hit - dizzneat, kemsav & lavine (can)
- letra de sombras y fantasmas - landonlone
- letra de wpos - mädhouse (austria)
- letra de la belle époque - la vida bohème
- letra de urei no hana ga tsuzuru ai - lareine
- letra de never gonna fall in love - todd lewis kramer
- letra de crazy nights - mädhouse (austria)
- letra de say what?? - drew2true
- letra de april fool's disaster - stain (ita, puglia)