letra de lagi lagi lagi - haira & kafin sulthan
[verse 1: carla vania]
kusaksi hari berganti
bumi dihunjam mentari
langit kebiruan memudar kini
meski bulan menaungi
bintang-bintang mengiringi
gelisah hati bak haus puisi
menanti merpati
[verse 2: kafin sulthan]
kata-kata yang kuramu
akankah juwita mau?
ampuni bila kembali merayu
bersimpuh dan sayu
[pre-chorus: kafin sulthan]
dan telanjur remuk dan tunduk
ego jelang ditakluk
[chorus: carla vania, kafin sulthan & both]
‘ku ingin bersamamu
lagi, lagi, lagi
irama bagai dulu
lagi, lagi, lagi
musik mengalun merdu
untai sendu
meniti harap menuju asa denganmu
[verse 2: kafin sulthan, kafin sulthan & carla vania]
mmm, kata-kata yang kuramu
akankah juwita mau?
ampuni ‘ku ‘kan kembali merayu
bersimpuh dan sayu
[pre-chorus: kafin sulthan, kafin sulthan & carla vania]
oh, telanjur remuk dan tunduk
ego jelang kutakluk, mmm
[chorus: carla vania, kafin sulthan & both]
‘ku ingin bersamamu
lagi, lagi, lagi
irama bagai dulu
lagi, lagi, lagi
musik mengalun merdu
untai sendu
meniti harap menuju asa denganmu
[chorus: carla vania, kafin sulthan & both]
nuansa temaram (temaram)
relung terdalam
laksana gulita di ruang nestapa, oh
[chorus: carla vania, kafin sulthan & both]
‘ku ingin bersamamu
lagi, lagi, lagi
irama bagai dulu
lagi, lagi, lagi
musik mengalun merdu
untai sendu
meniti harap
meniti harap
meniti harap
meniti harap
meniti harap menuju asa denganmu
(uh-uh-uh)
letras aleatórias
- letra de hompetitten - prells
- letra de mollypack - 8t
- letra de проблемы (problems) - dropptripp
- letra de throw a dice - xodiac
- letra de en tid en plats - johan lindell
- letra de lo scontro quotidiano - zampa
- letra de checklist - kevin powers
- letra de my all - midnight ridge
- letra de umebadilika - dayoo
- letra de the one - audiophile